
04 Jun Etac Shower Chair Kursi Roda Toilet Hadir di Jet Pribadi
Pada kesempatan kali ini MotionAid akan berbagi cerita mengenai solusi Etac Shower Commode Chair, yang unik karena beroperasi di dalam sebuah jet pribadi.
Biasanya, Etac Shower Commode Chair ini digunakan di rumah sebagai solusi khususnya bagi lansia / orang tua, agar akses ke kamar mandi / toilet menjadi lebih mudah.
Fitur yang praktis seperti kursi roda, user cukup duduk saja, dan dapat dibantu oleh caregiver untuk didorong ke toielt atau kamar mandi, kursi ini dapat digunakan untuk mandi menggunakan shower, ataupun langsung di arahkan ke dudukan toilet untuk buang air kecil / air besar.

Dengan adanya solusi ini maka dapat membantu aksesibilitas lansia atau orang tua untuk ke kamar mandi, menjadi lebih mudah dan lebih aman.
Singkatnya, kinerja dari Etac Shower Commode Chair ini untuk membantu akses lansia atau orang tua agar bisa ke toilet dengan mudah, tanpa harus diangkat atau berpindah-pindah.
Lebih jelasnya dapat dilihat pada video berikut ini:
Tidak hanya di rumah saja, Etac Shower Commode Chair juga hadir di private jet, bobotnya yang ringan dibawah 14 kilogram, dan dapat menampung kapasitas beban user hingga 130 kilogram.

Jika Anda membutuhkan Etac Shower Commode Chair, jangan ragu untuk berkonsultasi dan menghubungi kami melalui:
CONTACT MOTIONAID
Silahkan bagikan artikel ini kepada teman, saudara, keluarga, dan kerabat Anda! Caranya mudah cukup dengan click tombol share dibawah ini.